Surat Pernyataan PJBU adalah surat yang
dibuat oleh Pihak yang Bertanggung Jawab dalam Pengelolaan Barang Umum (PJBU)
untuk menyatakan komitmen atau tanggung jawab mereka dalam pengelolaan barang
atau aset yang berada di bawah pengawasan mereka. Surat ini biasanya diperlukan
untuk keperluan administrasi, audit, atau sebagai bukti bahwa pihak yang
bersangkutan memahami dan siap untuk memenuhi kewajiban terkait pengelolaan
barang umum tersebut.
Berikut ini Contoh Surat Pernyataan Penanggung
Jawab Badan Usaha (PJBU), yang biasa surat ini di lampirkan dalam Dokumen
Penawaran Proyek.
SURAT PERNYATAAN
PENANGGUNG JAWAB BADAN USAHA (PJBU)
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama :
..............................................
Alamat :
..............................................
Telepon :
..............................................
Jabatan :
..............................................
Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa :
Semua data dalam dokumen yang kami berikan
adalah benar;
Kami akan mematuhi segala ketentuan kode etik
asosasi, ketentuan asosiasi dan LPJK serta peraturan perundangan yang berlaku,
dan bersedia dikenakan sanksi bilamana kami melanggarnya;
Apabila dikemudian hari, ditemui bahwa
dokumen-dokumen yang telah kami berikan tidak benar, maka kami bersedia
dikenakan sanksi dan dimasukkan pada Daftar Sanksi Badan Usaha dan atau
dikeluarkan dari Daftar Registrasi Badan Usaha;
Bilamana badan usaha kami dikenakan sanksi atas
hal-hal tersebut butir 1, 2 dan 3 maka kami akan menerima ketentuan yang
ditetapkan termasuk diumumkan melalui situs asosiasi dan LPJK
Bilamana dikemudian hari terdapat permasalahan
terkait perpajakan dan hukum, sepenuhnya menjadi tanggung jawab kami.
Demikian surat pernyataan ini dibuat dengan
sesungguhnya.
Tempat , ....... ........................
2020
PT/CV. XXXXXXXXXXXXXXXX
cap dan materai
(NAMA LENGKAP)
Jabatan
0 Komentar